by

Jembatan Di Jalan Dharma Putra Pontianak Utara Ambruk

Pontianak , Media Kalbar

Sebuah jembatan di Jalan Dharma Putra Kecamatan Pontianak Utara Kota Pontianak ambruk. Dalam video yang viral dan dokumentasi yang dibagikan ke redaksi Media Kalbar/mediakalbarnews.com,  Selasa (14/5/2024) malam, tampak kondisi jembatan yang ambruk turun dan badan jalan retak.

Info dari warga bahwa ambruk nya jembatan tersebut terjadi sekitar pukul 18.00 Wib.

Akibat ambruk nya jembatan tersebut kendaraan roda dua dan rada empat tidak bisa melewati jembatan tersebut. Warga  yang ingin ke Jalan Dharma Putra memutar melalui jalan Parwasal. (Amad)

Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

News Feed