Kubu Raya, Media Kalbar
Kepala Desa Pal Sembilan Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten Kubu Raya.Provinsi Kalimantan Barat,Bersama Relawan Pemadam Kebakaran Desa Pal Sembilan Kecamatan Sungai Kakap kembali membagikan Delapan ratus Takjil kepada warga pengguna jalan yang melintas di Jalan Swadaya Ujung Kota Baru,Desa Pal Sembilan.Selasa sore(03/5/2021).
Dilokasi Kegiatan yang sedang berlangsung Kepala Desa Pal Sembilan Marhasan,mengatakan
Kami dari Pemerintah Desa Pal Sembilan beserta Damkar pemadam Kebakaran Desa Pal Sembilan beserta mitra Mall pada tahun ini di bulan suci Ramadhan yang tahun 2021 hari ini yang kedua.Kami membagikan takjil
yang mana Tujuan kami adalah untuk berbagi sesama masyarakat sesama warga karena apa mungkin di antara teman teman kami ada kelebihan Rejeki maka itulah inisiatif dari teman teman untuk berbagi sesama.”Terangnya.
“Program kami Selain membagikan takjil nanti kami juga akan melakukan silahturahmi yaitu buka puasa bersama-bersama Rekan- rekan baik itu dari Tokoh Agama,Tokoh masyarakat bahkan BPD yang ada di Desa Pal Sembilan.”Tandasnya.
Sedangkan untuk target kami dari PKBN beserta Pemerintah Desa Pal Sembilan beserta mitra Mall takjil yang akan kami bagikan insya Allah hari kami akan bagikan antara Delapan ratus sampai Sembilan Ratus Takjil yang akan kami bagikan.”Katanya.
“Harapan kami selaku kepala Desa Pal Sembilan mengharapkan seluruh masyarakat Khusnya masyarakat Desa pal Sembilan untuk mentaati Peraturan Pemerintah yang pertama kita dilarang mudik itu salah satunya.
“Yang kedua kita harus mengikuti dalam rangka melaksanakan hari raya idul Fitri kita harus mengikuti Protokol kesehatan seperti menjaga jarak mencucitangan dan selalu memakai masker.”Pungkasnya.(Tim.Mk)
Comment