by

Tim Sepakbola Popda Kabupaten Ketapang Siap Menjadi Yang Terbaik

Pontianak, Media Kalbar

Dalam Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) provinsi Kalimantan barat kabupaten ketapang sudah siap menghadapi tim-tim dari berbagai kabupaten yang ada di kalbar.

Antonius Gunawan (Kepala Pelatih) & Jackson Sinaga (Pelatih Fisik) saat di wawancari mengatakan bahwa timini sudah sangat siap bertanding di ajang POPDA ini. “Kita melalukan pembinaan sejak usia dini dan menerjunkan pemain ke berbagai ajang perlombaan di kabupaten sehingga meningkatkan jam terbang pemain dn kita menerjunkan banyak pemain dari daerah pedalaman.” Ujar Gunawan selaku Kepala Pelatih.

“Melihat dari hasil latihan selama ini kami yakin tim sepak bola kabupaten Ketapang dapat memberikan yg terbaik dan meraih juara di ajak POPDA PROV KALBAR 2024 ini.” Sambung Jackson selaku Pelatih Fisik

Sementara itu Cabang Olahraga sepak bola Kabupaten Ketapang di Manageri Oleh Ir. L. Sikat Gudag, M.Si beserta para pelatih yaitu Anthonius Gunawan, S.Pd (Head Coach) Jackson P. Sinaga (Coach Fisik) Isaac Vatari (Ass. Coach) Joko Sarwono selaku Pandamping dan Nanang Hardiansyah (Medis).

Berikut nama dan asal sekolah pemain dari Kab. Ketapang:

1. Andika Tri Saputra (MAN 1 Ketapang)

2. Marselino Galih Saputra Bria (SMA PL Yohanes)

3. Yulianus Dora skenam Gudag (SMA St. Petrus)

4. Rayan Saputra (SMPN 10 Nanga Tayap)

5. Willson Yosef Mite Radja (SMA St. Yohanes)

6. Ramanda (SMPN 10 Nanga Tayap)

7. Theofilus Kalimantan Karosit OB. (SMA St.Yohanes)

8. Faizal Ahnaf (SMPN 1 Ketapang)

9. Alif Dhwi Akmal (SMK 1 Ketapang)

10. Dio Putra Wijaya (SMA 3 Ketapang)

11. Trias Agung Febrian (MAN 1 Ketapang)

12. Fredianus Mario (SMA St. Yohanes)

13. Marliv Marvelio (SMA St.Petrus)

14. Werly Aryadinata (SMA 3 Ketapang)

15. Riko Febriyanto (SMA 3 Ketapang)

16. Denis (SMA 1 Ketapang)

17. M. Fajar (SMP 3 Ketapang)

18. Sayful (Man 1 Ketapang)

19. Tegar (SMA 1 Jelai Hulu)

KAB. KETAPANG satu grup dengan kab. KKU, KAB. SINTANG, KAB. MELAWI.

25/6/24 KTP VS KKU pukul 07.00 WIB di PSP

25/6/24 KTP VS MELAWI pulul 16.00 WIB di SSA

26/6/24 KTP VS SINTNAG pukul 16.00 WIB di SSA

(*/Amad)

Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

News Feed